Posts

Showing posts from August, 2020

Tugas Latihan Bab 1 Hal. 70-73 di Buku Informatika 2

Image
Dhiya Zahran R. Kelas 8A (10)                                                                               Tgl. 17 Agustus 2020 Latihan Bab 1 Hal. 70-73 di Buku Informatika (BTIK) 2 1. Jaringan yang dapat mencakup sebuah negara disebut ... Jawaban : A. LAN 2. Berikut ini yang bukan merupakan manfaat dari jaringan komputer di kantor adalah ... Jawaban : C. Mempunyai kendalaan yang lebih tinggi 3. Jika pengguna ingin menghubung cabang perusahaan yang ada di beberapa kota dan negara, tapi pertukaran data harus tetap aman dan rahasia, jaringan yang sebaiknya digunakan adalah ... Jawaban : D. Intranet 4. Berikut yang bukan kelebihan jaringan nirkabel dibandingkan dengan jaringan kabel adalah ... Jawaban : C. Sistem keamanan data lebih baik 5. Seseorang ingin mendownload file video dokumenter yang mempunyai ukuran 3 Gigabyte menggunakan kecepatan akses yang stabil 10 Mbps. Waktu yang dibutuhkannya untuk menyelesaikan proses download tersebut adalah ... Jawaban : A. 5 menit 6. Seseorang berl

Rangkuman Bab 1 BTIK (Buku 2)

Image
  Dhiya Zahran R. Kelas 8A (10) Bab 1 : Menggunakan Jaringan Komputer dan Internet Internet adalah suatu sistem jaringan terinterkoneksi  yang menghubungkan komputer-komputer di seluruh dunia melalui protokol TCP/IP. Internet berasal dari kata interconnected-networking yang artinya jaringan komputer yang saling terkoneksi. Dapat disimpulkan bahwa internet adalah kumpulan komputer yang terhubung satu sama lain dalam suatu jaringan yang sangat besar. Internet terdiri dan dibagi menjadi beberapa jaringan-jaringan berupa jaringan lokal (LAN), jaringan kota (MAN), dan jaringan wilayah tertentu (WAN), internet, dan intranet. Internet mampu menghubungkan dua komputer atau lebih sehingga komputer bisa saling mengakses informasi dan berkomunikasi. Jadi Internet dapat digunakan sebagai sumber data dan informasi, serta sebagai sarana komunikasi. Karena itu lah internet adalah salah satu pemicu terjadinya globalisasi di seluruh dunia.  Jaringan komputer memiliki beberapa manfaat, antaranya : 1. M

Hari Pertama Saya di Kelas 8 Saat Sedang Quarantine

Image
Hari pertama saya saat baru naik kelas 8 tahun ini sangat berbeda dengan apa yang saya bayangkan. Maksud saya, saya membayangkannya dapat bertemu dengan adik kelas 7 saya yang baru dan dapat bertemu dengan banyak teman baru di kelas baru saya. Tetapi, karena realitas kondisi di dunia sekarang sebab virus covid-19 yang baru saja muncul dan langsung mengubah dunia secara drastis, tentu saja banyak sekolah di seluruh dunia langsung mengubah sistemnya untuk sementara supaya murid-murid tidak perlu pergi ke sekolah yang sekarang cukup bahaya dan bisa tetap aman di rumah saja supaya tidak ketularan virus tersebut. Tentu pengubahan sistem sekolah juga diterapkan di sekolah saya sehingga murid-murid terpaksa menjalani sekolah dari rumah masing-masing untuk sementara secara virtual atau PJJ (Pembelajaran Jarak Jauh). Saat baru saja diumumkan bahwa sistem ini akan diterapkan di sekolah saya juga, tentu saya sedikit terkejut dan bingung. Sepertinya bukan hanya saya yang bingung tentang ini, banya